Selasa, 08 Februari 2011

KALIMAT BAKU UNTUK MENYUSUN KARYA TULIS ILMIAH


Buku pendamping referensi-referensi metodologi penelitian untuk para mahasiswa, karyasiswa dosen, peneliti, dan penulis pada umumnya.
Bahasa ragam ilmiah yang lazimnya digunakan untuk mewadahi perkembangan ke ilmuan, harus menggunakan ketentuan-ketentuan kebahasan baku. Akan tetapi, saat ini, banyak civitas akademika mulai dari pada mahasiswa, para dosen, para peneliti, dan para penulis karangan ilmiah pada umumnya, dengan tidak sengaja, telah banyak mencampur-campurkan bahasa ragam tidak baku pada pemakaian ragam ilmiah.
Oleh karena itu, buku ini hadir sebagai salah satu solusi untuk mengatasi permasalahan kebahasaan tersebut. Pemaparan buku ini disajikan dengan menggunakan bahasa yang teknis, tidak terlampau linguistis-sekalipun disusun oleh seorang linguis dengan harapan, buku ini akan dapat dicerna dengan mudah oleh siapa saja yang berurusan dengan tulis-menulis ilmiah. Buku ini antara lain berisi:
- Kalimat dan cara pengujiannya
- unsur-unsur kalimat
- Klasifikasi kalimat
- Aneka kasus kalimat dalam karya tulis ilmiah
- Latihan-latihan yang dapat mengasah kemampuan kebahasaan pembaca

Tidak ada komentar:

Posting Komentar